Rabu, 01 Mei 2013

Gejala pada Sistem Pengisian dan Starter


SISTEM PENGISIAN
Gejala
Kemungkinan penyebab
Tindakan
Indikator charge (gambar aki pada dashboard) berwarna merah (menyala)
  1. Alternator mengalami kerusakaan
  1. Segera matikan peralatan dalam mobil yang mengurangi pasokan listrik dalam aki seperti radio dan AC Ganti fusible link 
  2. Periksa socket pada terminal alternator, kemungkinan terjadinya kerusakan karena socket lepas. Pasang kembali socket maka alternator pun kembali bekerja dengan baikPeriksa kunci kontak, ganti jika diperlukan 
  3. Jika socket tidak mengalami masalah, maka kemungkinan kerusakan alternator disebabkan oleh carbon brush (kul) sudah terlalu pendek atau bahkan habis. Ganti carbon brush yang sudah pendek, pakailah jasa tukang dinamo untuk mengganti carbon brush.Periksa mesin
Mesin berputar lambat
  1. Baterai lemah
  2. Sambungan kendor atau berkarat 
  3. Kerusakan pada motor starter 
  4. Ada masalah mekanis pada mesin atau motor starter
  1. Periksa baterai, ganti jika diperlukan 
  2. Bersihkan dan kencangkan sambungan 
  3. Periksa dan lakukan pengujian motor starter 
  4. Cek mesin dan starter, ganti komponen yang rusak
Starter berputar terus
  1. Kerusakan gigi pinion atau ring gear 
  2. Kerusakan plunyer pada solenoid 
  3. Kerusakan kunci kontak atau rangkaian kontrolnya 
  4. Kunci kontak macet
  1. Periksa gigi pinion dan ring gear dari keausan atau kerusakan 
  2. Periksa dan Tes pull-in dan hold-in coil 
  3. Periksa kunci kontak dan rangkaiannya 
  4. Cek kunci kontak
Starter berputar tetapi mesin tidak berputar
  1. Kerusakan pada kopling starter 
  2. Kerusakan atau keausan gigi pinion dan ring gear
  1. Periksa kopling starter,periksa kerjanya 
  2. Cek roda gigi dari keausan dan kerusakan
Starter tidak dapat berkaitan atau lepas dengan lembut
  1. Kerusakan pada solenoid 
  2. Pinion gear atau ring gear aus
  1. Periksa dan ganti jika perlu 
  2. Cek roda gigi dari kerusakan dan keausan, ganti jika perlu

Membaca Selengkapnya ...
SISTEM STARTER
Gejala
Kemungkinan penyebab
Tindakan
Mesin tidak berputar
  1. Baterai sudah mati 
  2. Fusible link sudah rusak 
  3. Ada sambungan yang lepas atau kendur
  4. Kerusakan pada kunci kontak
  5. Kerusakan pada solenoid, relay, saklar netral atau saklar kopling 
  6. Kerusakan mekanis pada mesin
  1. Periksa keadaan baterai 
  2. Ganti fusible link 
  3. Bersihkan dan kencangkan sambungannya 
  4. Periksa kunci kontak, ganti jika diperlukan 
  5. Periksa bagian-bagiannya, ganti bila perlu 
  6. Periksa mesin
Mesin berputar lambat
  1. Baterai lemah
  2. Sambungan kendor atau berkarat 
  3. Kerusakan pada motor starter 
  4. Ada masalah mekanis pada mesin atau motor starter
  1. Periksa baterai, ganti jika diperlukan 
  2. Bersihkan dan kencangkan sambungan 
  3. Periksa dan lakukan pengujian motor starter 
  4. Cek mesin dan starter, ganti komponen yang rusak
Starter berputar terus
  1. Kerusakan gigi pinion atau ring gear 
  2. Kerusakan plunyer pada solenoid 
  3. Kerusakan kunci kontak atau rangkaian kontrolnya 
  4. Kunci kontak macet
  1. Periksa gigi pinion dan ring gear dari keausan atau kerusakan 
  2. Periksa dan Tes pull-in dan hold-in coil 
  3. Periksa kunci kontak dan rangkaiannya 
  4. Cek kunci kontak
Starter berputar tetapi mesin tidak berputar
  1. Kerusakan pada kopling starter 
  2. Kerusakan atau keausan gigi pinion dan ring gear
  1. Periksa kopling starter,periksa kerjanya 
  2. Cek roda gigi dari keausan dan kerusakan
Starter tidak dapat berkaitan atau lepas dengan lembut
  1. Kerusakan pada solenoid 
  2. Pinion gear atau ring gear aus
  1. Periksa dan ganti jika perlu 
  2. Cek roda gigi dari kerusakan dan keausan, ganti jika perlu

SISTEM PENGAPIAN ELEKTRONIK
Gejala
Kemungkinan penyebab
Tindakan
Mesin tidak dapat hidup
(tidak ada percikan api di busi)
  1. Busi mati atau deposit berlebihan
  2. Kabel tegangan tinggi bocor berlebihan
  3. Rotor tidak terpasang
  4. Urutan pengapian tidak benar
  5. Koil mati
  6. Konektor kabel lepas
  7. Kabel putus
  8. Kontak rusak
1.      Ganti busi atau bersihkan
2.      Ganti kabel tegangan tinggi
3.      Pasang rotor
4.      Perbaiki urutan pengapian
5.       Ganti koil
6.      Pasang konektor kabel yang lepas
7.      Ganti / perbaiki kabel yang putus
8.      Ganti kontak
Elektrode busi meleleh
1.      Pemakaian tingkat busi yang terlalu panas
1.      Ganti busi dengan tingkat panas busi yang lebih dingin
Starter berputar terus
  1. Kerusakan gigi pinion atau ring gear 
  2. Kerusakan plunyer pada solenoid 
  3. Kerusakan kunci kontak atau rangkaian kontrolnya 
  4. Kunci kontak macet
  1. Periksa gigi pinion dan ring gear dari keausan atau kerusakan 
  2. Periksa dan Tes pull-in dan hold-in coil 
  3. Periksa kunci kontak dan rangkaiannya 
  4. Cek kunci kontak
Starter berputar tetapi mesin tidak berputar
  1. Kerusakan pada kopling starter 
  2. Kerusakan atau keausan gigi pinion dan ring gear
  1. Periksa kopling starter,periksa kerjanya 
  2. Cek roda gigi dari keausan dan kerusakan
Starter tidak dapat berkaitan atau lepas dengan lembut
  1. Kerusakan pada solenoid 
  2. Pinion gear atau ring gear aus
  1. Periksa dan ganti jika perlu 
  2. Cek roda gigi dari kerusakan dan keausan, ganti jika perlu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar